Produk Hukum Statistik Pusaka Magelang menyediakan dokumen resmi terkait pengelolaan data statistik di Kabupaten Magelang. Pengguna dapat mengakses berbagai peraturan dan kebijakan, seperti Peraturan Satu Data Indonesia, yang mendukung tata kelola data terpadu di tingkat daerah. Semua dokumen tersedia dalam format PDF